bagai ombak yang senantiasa datang dan pergi,,
Aku hanya bisa tersenyum getir,
melewati hari, dunia yang aku takut untuk hadapi,
semua berlalu begitu saja,
tanpa pernah aku duga ,
tapi, aku tak mau seperti air,
aku ingin seperti angin yang bebas
aku hanya ingin merasakan arti hidup yang sebenarnya,,,
0 komentar:
Posting Komentar